detikNews
Pelaku Pembakaran Dilibatkan Bangun Kembali Mapolsek Nimboran
Mapolsek Nimboran segera direnovasi agar pelayanan masyarakat berjalan. Perbaikan Polsek Nimboran segera dilaksanakan dan pelaku pembakaran akan dilibatkan.
Selasa, 03 Agu 2021 20:14 WIB