Al Nassr baru saja melibas Al Wasl di Liga Champions Asia. Cristiano Ronaldo pun sudah mencapai 700 kemenangan di level klub, unggul jauh dari Lionel Messi.
Kakorlantas Polri Irjen Pol Agus Suryonugroho melepas tim Perwira Pengamat Wilayah Operasi Ketupat 2025 dalam mengamankan arus mudik dan balik Lebaran.
Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali melayani sebanyak 1,4 juta penumpang domestik dan internasional selama 20 hari periode Posko Angkutan Nataru 2025/2026.