Truk kontainer terbakar di Jalan Tol Semarang-Batang KM 359. Humas Polda Jateng Kombes Artanto mengungkapkan truk tersebut diduga membawa cairan kimia.
Pria inisial AG dibekuk polisi di kawasan Muka Kuning, Sei Beduk, Batam, Kepri. Ia ditangkap karena mengancam sebarkan video-foto syur mantan pacarnya.
Seorang wanita yang nonton bioskop ini tengah mendapat masalah. Ia yang membawa makanan anaknya ke dalam studio berujung diusir sampai melibatkan polisi.