Kemenkes melaporkan temuan 14 kasus cacar monyet atau monkeypox (mpox) di Jakarta. Dari 14 kasus yang teridentifikasi, 12 pasien di antaranya mengidap HIV.
Kemenkes mengingatkan untuk tidak mendiskriminasi pasien yang terjangkit cacar monyet. Sebab, hal ini dapat menghambat upaya penanggulangan dan pencegahan.
Sejumlah peristiwa mewarnai pemberitaan di Jabar hari ini. Mulai dari motif penganiayaan dan pengancaman yang dilakukan Samuel hingga viral aksi asusila.
Terkait penambahan kasus cacar monyet (Mpox) di RI beberapa hari terakhir, Kemenkes RI menyebut vaksin cacar monyet hanya akan diberikan pada kontak erat.