Bupati Lombok Barat, Lalu Ahmad Zaini, kecewa pada investor Marina Bay City yang hanya mengurus izin 1,7 hektare dari rencana 150 hektare untuk smart city.
Dua investor asing menunda kunjungan ke KEK Kendal akibat aksi demo di Indonesia. Namun, kondisi di Kendal tetap aman dan kondusif, menurut pihak berwenang.
Pemkab Lombok Barat akan ambil alih lahan investasi terbengkalai. Bupati LAZ menegaskan pentingnya pemanfaatan lahan dan pembayaran pajak oleh investor.