Pendukung paslon Walikota Makassar memadati lokasi debat perdana Pilwalkot 2024. KPU batasi jumlah pendukung dan siapkan panelis dari berbagai kalangan.
Kenaikan PPN menjadi 12% mulai 1 Januari 2025 diprediksi akan menambah beban masyarakat, terutama generasi muda, dan menurunkan daya beli serta PDB Indonesia.
Jokowi mengizinkan aborsi dengan syarat dua kondisi tertentu termasuk korban pemerkosaan. Secara resmi, mana tempat yang ditunjuk pemerintah untuk praktik ini?
Mantan penyidik KPK Yudi Purnomo Harahap mengatakan Dewas dan pimpinan KPK seharusnya sama-sama becermin dan mengakui gagal menjalankan tugas masing-masing.
Paslon Risma-Gus Hans klaim ada kejanggalan dalam Pilgub Jatim 2024 setelah tertinggal jauh dari Khofifah-Emil. Temuan anomali di ribuan TPS jadi sorotan.