Mau bikin sayur lodeh Jawa sendiri di rumah dengan kuah yang kaya akan rasa? Yuk, cek resep sayur lodeh yang nikmat dan cocok jadi menu sehari-hari berikut ini!
Banyak orang mencari resep masakan andalan selama 2025. Tentunya meliputi resep-resep masakan yang cocok untuk lauk rumahan. Berikut 10 daftar paling populer!
Nasi daun jeruk termasuk jenis nasi gurih yang enak dinikmati bersama aneka lauk rumahan. Cara membuat nasi daun jeruk sangat mudah menggunakan rice cooker.
Terong yang memiliki tekstur lembut ketika digoreng atau dimasak bisa menjadi lauk yang lezat. Bumbui ala balado Padang hingga manis gurih 'Raos' ala restoran.
Menu ayam bakar cocok disajikan untuk makan siang atau makan malam. Racik bumbu ayam bakar dengan tambahan kecap manis dan kemiri. Rasanya manis gurih sedap!
Sate klathak merupakan hidangan otentik Jogja yang terkenal karena bumbu sederhana dan tusukan besi. Ingin coba buat sendiri? Pakai 2 resep sate klathak ini!
Bihun bisa diolah menjadi beragam hidangan nikmat. Di antaranya bisa digoreng dengan tambahan telur dan sosis, berkuah gurih, hingga risol bihun yang renyah.