Sesuai regulasi, Arema selaku juara grup B jadi tuan rumah dalam laga ini. Adapun Persis, runner up grup A, jadi tim tamu meski laga dihelat di Stadion Manahan.
Pemain Persija Jakarta Zahaby Gholy mencatat sejarah sebagai pemain termuda yang tampil di sepanjang sejarah Piala Presiden. Usianya masih 15 tahun saat mentas.
Mensesneg Prasetyo Hadi menyampaikan arahan Presiden Prabowo terkait banjir di Jakarta. Prabowo minta pemetaan wilayah rawan dan langkah mitigasi segera.