Survei LSI Denny JA menunjukkan elektabilita pasangan Ipuk-Mujiono unggul 60,6%. Golkar dan Gerindra siap berjuang realisasikan 75% suara di Pilbup Banyuwangi.
Lembaga Sensor Film dorong rumah produksi di Banyuwangi mendaftar E-Sias untuk jaminan hukum penayangan. Banyuwangi berpotensi jadi pusat industri sinema.
LSI dan Poltracking mengeluarkan hasil yang berbeda terkait elektabilitas di Pilgub Jakarta. Tim RIDO menyebut pihaknya sedang mengerjakan survei internal.
LSI Denny JA mengeluarkan survei Pilkada Jatim 2024. Hasilnya, Khofifah-Emil Dardak unggul atas Risma-Gus Hans dan Luluk Nur Hamidah-Lukmanul Khakim (LUMAN).
Survei LSI Denny JA menunjukkan Khofifah-Emil unggul telak di Pilgub Jatim 2024 dengan elektabilitas 67%. Tingkat kepuasan masyarakat terhadap mereka tinggi.