detikJatim
Gotong Royong Warga Bangun Pavingisasi Jalan Usai Dapat Bantuan PT BSI
Warga Dusun Mulyoasri, Banyuwangi, bekerja lembur untuk pavingisasi jalan vital. Program CSR PT BSI bantu percepatan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat.
Jumat, 11 Jul 2025 23:30 WIB