detikEdu
Peran Djoko Marsaid dalam Sumpah Pemuda, Wakil Ketua Kongres dari Jong Java
Peran Djoko Marsaid dalam Sumpah Pemuda sangat penting. Pemuda perwakilan Jong Java ini adalah wakil Kongres Pemuda II yang digelar pada 27-28 Oktober 1928.
Kamis, 26 Okt 2023 15:00 WIB