Jetstar Asia tutup per 31 Juli 2025 sebagai dampak mahalnya biaya operasional pesawat. Maskapai ini dikenal memberi harga tiket murah bagi para penumpang.
Bandara Kertajati hanya melayani satu rute ke Singapura dengan penumpang di atas 90%. Direktur BIJB berharap pengembangan kawasan dapat menarik banyak rute.
Posko Terpadu Angkutan Udara Lebaran 2025 di Bandara Juanda ditutup, melayani 938.924 penumpang. Puncak arus mudik dan balik tercatat sukses tanpa kecelakaan.