Makam KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur) di Jombang menjadi destinasi ziarah dengan 2.000 peziarah per hari. Nilai-nilai Gus Dur terus diteladani generasi muda.
Pemerintah menganugerahi gelar pahlawan nasional kepada Gus Dur. Keluarganya menyebutnya pahlawan rakyat, dihormati dan dikenang oleh masyarakat hingga kini.
Gus Dur dianugerahi gelar pahlawan nasional oleh Presiden Prabowo. Keluarga berziarah ke PP Tebuireng untuk menegaskan pentingnya nilai-nilai perjuangannya.
Pemerintah anugerahkan gelar Pahlawan Nasional kepada 10 tokoh, termasuk KH. Abdurrahman Wahid dan Marsinah, simbol perjuangan buruh dan keadilan di Jatim.
Menteri Sosial mengumumkan tunjangan Rp 50 juta per tahun untuk keluarga pahlawan nasional. 10 tokoh baru dianugerahi gelar pahlawan oleh Presiden Prabowo.