Sekjen PKS Habib Aboe Bakar Al Habsyi mengaku senang jika mantan Panglima TNI Gatot Nurmantyo bergabung dengan tim pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar.
"Mereka-mereka inilah guru-guru saya, senior-senior saya, di balik cerita Ganjar berdebat soal pertahanan-keamanan Indonesia," kata Ganjar di Surabaya.
Mahfud Md menggelar kampanye di Lapangan Temenggung Abdul Jamal, Batam. Dalam kampanyenya, Mahfud menyinggung masih banyak pekerja diperlakukan tidak adil.