Seorang pria ditemukan tewas diduga tersengat listrik saat banjir di Taman Asri, Tangerang. Polisi selidiki penyebab kematian dan imbau masyarakat waspada.
Mantan Ketua PN Jaksel Muhammad Arif Nuryanta, dituntut hukuman 15 tahun bui. Jaksa meyakini Arif terbukti menerima suap vonis lepas perkara minyak goreng.
Polres Metro Tangerang Kota menggelar 'Jumat Peduli' dengan membagikan sembako kepada ojol dan warga slum area, sebagai wujud kehadiran Polri di masyarakat.
seribuan ASN di Pemprov Sumut terlibat judi online (Judol) berdasarkan data PPATK tahun 2024. Nilai transaksi berdasarkan data tersebut mencapai Rp 2,1 miliar.