detikSulsel
Gedung Pencakar Langit di Bangkok Ambruk Terdampak Gempa Myanmar M 7,7
Sebuah gedung pencakar langit yang sedang dalam proses pembangunan di Bangkok, Thailand, ambruk akibat terdampak gempa magnitudo M 7,7 yang berpusat Myanmar.
Jumat, 28 Mar 2025 15:52 WIB