detikFood
Minta Ekstra 1 Telur Rebus di Kafe, Wanita Ini Kaget Harganya Rp 63 Ribu
Seorang pelanggan wanita dibuat terkejut usai meminta tambahan telur untuk hidangannya. Pasalnya, harga tambahan telur itu sampai Rp 63 ribu!
Minggu, 28 Jul 2024 19:00 WIB