Pemerintah Banyumas menetapkan status tanggap darurat bencana selama sebulan akibat 95 kejadian longsor. Satgas dibentuk untuk penanggulangan dan pemantauan.
Anggota Komisi V DPR Novita berkomitmen memperjuangkan pembangunan jembatan gantung di Cilacap dan Banyumas untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.