detikJabar
Balada Bharada E: Klaim Nihil Baku Tembak hingga Disuruh Atasan
Kasus tewasnya Brigadir Nofriansyah Yoshua atau Brigadir J benar-benar menyedot perhatian publik. Bharada E telah mengungkap berbagai hal terkait peristiwa itu.
Selasa, 09 Agu 2022 06:21 WIB







































