Hacker bernama Jimbo mengklaim membocorkan 204 juta data pribadi dari situs KPU. Perhimpunan Mahasiswa Hukum Indonesia (Permahi) melayangkan somasi ke KPU.
Prabowo-Gibran menyasar pemilih milenial untuk menangkan suara di Banten pada Pilpres 2024. Hal ini disampaikan Ketua TKN Prabowo-Gibram, Rosan Roeslani.
KPU telah menetapkan 204 juta daftar pemilih tetap Pemilu 2024. Gen Z masuk daftar kelompok pemilih yang mendominasi dalam kontestasi lima tahunan ini.
Sebanyak 77 desa di Simalungun, Sumut melakukan pemilihan pangulu nagori (Pilpanag) atau kepala desa. Ada 938 personel dikerahkan untuk mengawal pemilihan itu.