Operasi Patuh Jaya 2023 digelar di wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya mulai dari 10-23 Juli 2023. Ada 14 pelanggaran yang disasar saat Operasi Patuh Jaya 2023.
PT Roatex Indonesia Toll System (RITS) memastikan teknologi yang diterapkan pada sistem Multi Lane Free Flow (MLFF) bisa membaca pelat kendaraan secara akurat.