Jumlah kasus COVID-19 di Indonesia bertambah 2.149 kasus positif pada Rabu (29/6/2022). Sementara itu jumlah pasien sembuh bertambah 1.282, meninggal 3.
Obat COVID-19 Omicron BA.4 dan BA.5 penting diketahui pasien yang terinfeksi dan tengah menjalani isoman di rumah. Berikut panduan obat yang digunakan.
ejala pada gelombang subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 diyakini lebih ringan dari gelombang sebelumnya. Tapi awas, gejala ini 'alarm' bagi pasien COVID-19.
Filantropi dan pengusaha tajir Steve Kirsch menjadi bulan-bulanan di Twitter. Dia pamer kekayaan dan mengejek penumpang yang memakai masker di pesawat.
Polusi Jakarta masuk yang terburuk di dunia dalam pengukuran kualitas udara secara langsung oleh IQAir. Lantas bagaimana siswa bisa belajar dengan sehat?
RSUD Bangil akhinya buka suara soal alasan mereka menghadirkan Kotak Band saat meresmikan gedung rawat jalan dan logo baru. Ternyata demi nakes milenial.