Kurator Pembangunan IKN, RK, mengatakan IKN adalah keinginan bangsa negara dari zaman Presiden ke-1 Sukarno. Namun dieksekusi pada zaman Presiden Jokowi.
"Saya meyakini pembangunan IKN ini bukan hanya membangun istana yang megah. Tapi juga sebagai simbol transformasi pembangunan di Indonesia," kata Gibran.