KIP Aceh menyebut pelantikan gubernur-wakil gubernur terpilih akan dilakukan sesuai UUPA. Pelantikan digelar 7 Februari 2025 serentak dengan daerah lain.
Ganjar Pranowo tak hadir saat Prabowo dan Gibran dilantik sebagai Presiden-Wakil Presiden. Ganjar tak hadir lantaran mengikuti acara konsolidasi PDIP di Bali.