Gerbang Tol Warugunung terpantau lancar di hari terakhir cuti Lebaran 2025, tanpa penumpukan kendaraan. Kenaikan lalu lintas mencapai 40,47% menuju Surabaya.
Kepadatan terlihat di Gerbang Tol Cikatama arah Jakarta pada H+7 Lebaran 2025. Antrean yang didominasi kendaraan pribadi mengular panjang di pintu pol.
Mendikdasmen Abdul Mu'ti melarang anak SD bermain Roblox. Orang tua mendukung larangan ini karena khawatir dampak negatif game terhadap perkembangan anak.
Memasuki H+5 lebaran, antrean kendaraan terjadi di Gerbang Tol Cikatama arah Jakarta. Pengelola membuka GT Cikatama 8 yang baru demi mengurai kepadatan.