Satlantas Polres Pemalang hari ini sedianya melakukan pemeriksaan sopir yang terlibat kecelakaan maut yang menewaskan pebulutangkis Syabda Perkasa Belawa.
Tim Traffic Accident Analysis (TAA) dikerahkan ke lokasi kecelakaan yang menewaskan Syabda Perkasa Belawa. Tim melakukan rekonstruksi kecelakaan maut itu.
Jumlah total kendaraan yang akan melintasi tol Pejagan-Pemalang selama arus mudik dan balik Lebaran 2023 diprediksi mencapai 1,2 juta unit. Begini persiapannya.
Pebulutangkis muda, Syabda Perkasa Belawa dan ibunya meninggal dalam kecelakaan di Tol Pemalang Km 315. Saat itu mereka dalam perjalanan untuk melayat neneknya.