Aliansi Buruh Jawa Barat (ABJ) menggelar aksi di Bandung menuntut penetapan UMP 2026 yang adil. Mereka protes terhadap PP yang dinilai merugikan buruh.
Peraturan Pemerintah (PP) soal Pengupahan ditandatangani Presiden Prabowo Subianto, Selasa (16/12/2025). Cek simulasi kenaikan UMP berdasarkan aturan tersebut.
Buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) menuntut upah minimum provinsi (UMP) Jakarta naik 6,9 persen pada 2026 mendatang.