Seorang pria di Labuhanbatu merampok sepeda motor dan handphone seorang pelajar. Saat perampokan itu, pelaku juga memukul korban menggunakan kayu hingga tewas.
Anggota DPRD Gorontalo, Wahyudin Moridu, telah diperiksa Badan Kehormatan (BK) DPRD Gorontalo dan memberi penjelasan bahwa dirinya mabuk dan tak sadar direkam.