Kejagung memeriksa sejumlah saksi terkait kasus ekspor CPO. Hari ini tim penyidik memeriksa 2 orang saksi, salah satunya eks Dirjen Kemendag, Oke Nurwan.
Kejagung memeriksa sejumlah saksi terkait kasus korupsi ekspor CPO atau bahan baku minyak goreng. Salah satu saksi yang diperiksa adalah pegawai Bea Cukai.