Warga Desa Japura Kidul tutup jalan poros sebagai protes atas jalan rusak parah. Aksi mandi lumpur simbol keputusasaan setelah janji perbaikan tak terealisasi.
Balai Jalan Nasional Jawa-Bali memprediksi perbaikan jalan jebol di Tabanan berlangsung satu bulan. Pengerjaan dilakukan 24 jam untuk mempercepat proses.