Timnas Lebanon membuat Indonesia frustrasi dengan pertahanan gerendelnya. Pasukan Miodrag Radulovic sukses meredam dominasi RI dan membawa pulang hasil seri.
Timnas Indonesia akan bertanding di Kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Australia dan Bahrain. Simak jadwal dan pemain yang dipanggil untuk laga penting ini.