Berita terkini Jawa Barat: aksi vandalisme di Flyover Pasupati, pembakaran istri sirinya di Indramayu, dan bencana longsor di Ciamis. Simak selengkapnya!
Kebakaran hebat melanda pusat Kota Tasikmalaya, melibatkan proyek gedung. Api diduga berasal dari kebocoran gas LPG, satu pegawai mengalami luka bakar ringan.
Tempat wisata di Puncak disegel karena melanggar izin alih fungsi lahan. Anggota DPD RI asal Jawa Barat Komeng meminta pemerintah tak pilih kasih saat menindak.