Disperindag Jatim menggelar Pasar Murah ke-274 di Pantai Cengkrong, menjelang Nataru dan Ramadan. Gubernur Khofifah pastikan harga kebutuhan pokok stabil.
Menteri Kesehatan menceritakan relawan kemanusiaan yang terbang ke Aceh harus lewat Malaysia agar lebih murah. Ia meminta harga tiket khusus bagi relawan.