detikJatim
Kesalahpahaman Ponpes Gontor dan Keluarga di Balik Kasus Tewasnya Santri
Ada kesalahpahaman di balik meninggalnya santri Ponpes Gontor. Untuk itu, keluarga tak akan melaporkan Ponpes Gontor ke polisi, meski kasus ini terkuak publik.
Jumat, 16 Sep 2022 19:16 WIB







































