Dean James mencetak gol untuk Go Ahead Eagles di Liga Belanda akhir pekan lalu. Tak lama berselang dirinya diambil sumpah menjadi Warga Negara Indonesia.
Koperasi Desa Merah Putih di Jawa Timur menunjukkan kemajuan signifikan dengan 26 koperasi beroperasi dan omzet puluhan juta. Target terus ditingkatkan.
Khofifah Indar Parawansa mengaku terus berikhtiar agar Prabowo-Gibran menang signifikan di Jatim. Dia mengaku akan bekerja keras untuk mencapai target tersebut.
AHY akan melayat mendiang Bendum Demokrat Renville Antonio, yang baru dikabarkan meninggal dunia karena kecelakaan pagi tadi. AHY tak bisa datang ke Hambalang.
Lamongan meraih penghargaan II dari BKN untuk manajemen kenaikan pangkat terbaik. Bupati Yuhronur Efendi menekankan pentingnya pelayanan prima bagi masyarakat.