Pengedar narkoba di Banten berinisial RM kejar-kejaran dengan polisi. Saat diburu polisi, RM diketahui mengendarai mobil pelat merah dinas Desa Cihara, Lebak.
Sekelompok anggota ormas menggeruduk kantor leasing di Bekasi hingga terjadi keributan. Polisi kemudian melepaskan tembakan peringatan untuk membubarkan massa.
Kelompok ormas menyerang kantor leasing di Bekasi. Persoalan ini diawali percekcokan nasabah yang merupakan anggota ormas dengan petugas leasing soal cicilan.
Satu pria di Way Kanan, Lampung tewas ditembak polisi diduga mencuri sawit. Warga yang tak terima kemudian menyerang kantor PT AKG dan mencari oknum polisi itu.
Nur Hasan, warga Lamongan divonis mati karena membunuh tiga rekan bisnisnya demi menguasai harta dan syarat tumbal pesugihannya. Simak kisah selengkapnya.