Pihak BPOM tidak hadir dalam sidang saksi ahli kasus Nikita Mirzani vs Reza Gladys di PN Jaksel pada Kamis (2/10). Nikita pun menaruh kecurigaan pada BPOM.
Mahkamah Konstitusi mengabulkan gugatan UU Tapera, membebaskan pekerja dari kewajiban menabung. Revisi UU Tapera direncanakan pemerintah untuk penataan ulang.
Wamendagri Ribka Haluk menegaskan Otonomi Khusus Papua melindungi hak tanah ulayat OAP. Sosialisasi dilakukan untuk pengakuan dan pemberdayaan masyarakat adat.
Beli mobil baru tahun 2026, sudah pasti bakal kena pajak. Pajaknya nyaris separuh dari harganya. Nah berikut ini pajak saat beli mobil baru tahun 2026.