OECD mencurigai harta orang kaya Asia sebesar US$ 1,2 triliun atau setara Rp 18.000 triliun (kurs Rp 15.000/US$) ada di luar negeri, diduga demi hindari pajak.
'Crazy rich' Surabaya, Budi Said menang melawan PT Antam dalam perkara sengketa jual beli emas. PT Antam diwajibkan menyerahkan 1,1 ton emas kepada Budi Said.