Timnas voli putri Indonesia menempati ranking ke-16 di final standing Kejuaraan Dunia Voli Putri U-21 2025. Hasil itu diperoleh usai kalah dari Puerto Rico 2-3.
Walkot Bandung, Muhammad Farhan, menanggapi regulasi royalti lagu baru. Ia akan menentukan sikap setelah mendengar keluhan pengusaha terkait pembayaran royalti.
Wahyu Hidayat ditolak lamaran nikahnya setelah mengeluarkan belasan juta untuk seserahan. Praktisi hukum menilai kasus tersebut bisa dibawa ke ranah hukum.
Kondangan di Indonesia biasanya diramaikan dengan kehadiran menu makan prasmanan. Tamu bisa menikmati jamuan ini setelah mengucapkan selamat kepada mempelai.
South Park kembali dengan musim ke-27, menampilkan Trump tidur seranjang dengan setan. Serial ini terus menyajikan satir tajam dan humor kontroversial.