Operasi Ketupat Semeru 2024 digelar besok. Pasukan gabungan disiagakan untuk melakukan pengamanan hingga pelayanan kepada pemudik di Jatim, khususnya Surabaya.
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meminta tempat wisata mengecek keamanan wahana menjelang libur Lebaran. Ini untuk menyambut wisatawan saat libur Lebaran nanti.
BPBD Jatim mengeluarkan data terbaru terkait kerusakan dampak gempa Bawean. 4 ribuan rumah rusak dan lebih dari 33 ribu jiwa mengungsi karena gempa tersebut.
Gempa dengan magnitudo (M) 6,5 yang terjadi pada Jumat pekan lalu (22/3) mengakibatkan sejumlah bangunan mengalami kerusakan di beberapa wilayah Provinsi Jatim.
Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto menyambangi Gresik usai gempa M 6,5 di Pulau Bawean. BNPB mencatat sebanyak 17.644 jiwa terdampak akibat gempa tersebut.