Akhir pekan di Banyuwangi, Bandara Internasional Blimbingsari jadi destinasi menarik. Edukasi ramah lingkungan dan pengalaman melihat pesawat untuk anak-anak.
Lima anggota sindikat pencurian mobil rental di Bandara Ngurah Rai ditangkap. Modus operandi mereka menyewa mobil dengan tiket palsu dan tidak mengembalikannya.
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi menanggapi penurunan turis asing di Bandara Kertajati, menyebut kurangnya penerbangan internasional sebagai penyebab utama.
Bandara Arung Palakka di Bone, Sulsel, alami lonjakan penumpang berkat penerbangan subsidi. Program ini mempermudah akses transportasi dengan harga terjangkau.