Republik Ceko mulai pusing menghadapi lonjakan wisatawan. Pemerintah akan melarang penyewaan Airbnb untuk mengurangi dampak negatif di Praha mulai Juli 2025.
Okupansi hotel di Pekanbaru naik 97 persen jelang event Riau Bhayangkara Run (RBR) 2024 pada 14 Juli. Dispar Riau menyebut hal itu sebagai multiplier effect.
Jelang kedatangan Paus Fransiskus untuk Misa Akbar di GBK, membawa berkah bagi hotel-hotel di Jakarta. ARTOTEL Gelora Senayan misalnya, yang sudah full booked.
Satu-satunya pipa yang mengalirkan air ke Taman Nasional Grand Canyon jebol lagi untuk kesekian kalinya. Hal ini menyebabkan penutupan penginapan taman.
Sebuah perkelahian menggegerkan sebuah hotel di kota tepi pantai Mesir. Sedikitnya satu pegawai hotel warga negara Mesir tewas, dan tiga turis Israel luka-luka.