Menteri ESDM Bahlil Lahadalia membekukan operasional tambang nikel di Raja Ampat untuk melindungi kawasan pariwisata. Verifikasi lapangan akan dilakukan segera.
Bentang Harapan JakASA menghadirkan para pemimpin Jakarta dari masa ke masa untuk menyampaikan harapan dan pesan mereka bagi Jakarta jelang usia ke-500 tahun.
PT Aneka Tambang Tbk atau Antam masih menunggu arahan pemerintah untuk melanjutkan operasional anak usahanya PT Gag Nikel di Raja Ampat, Papua Barat Daya.
PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI) atau MAP menepis kabar yang menyebut anak usahanya PT Swalayan Sukses Abadi (SSA) atau The Food Hall mengakuisisi GS Supermarket.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia mengungkap 4 tambang di Raja Ampat yang dicabut izinnya itu semula dapat izin usaha pertambangan langsung dari gubernur & bupati.
Bahlil menyebut pemerintah telah mencabut izin tambang empat perusahaan di Raja Ampat. Bahlil menyebut izin empat perusahaan itu dikeluarkan pemda setempat.