Penembakan Bripda D diawali aksi kejar-kejaran menegangkan. Saksi mengungkap serentetan tembakan dilepaskan polisi ke mobil yang diduga ditumpangi Bripda D.
Tim Resmob Polresta Solo menembak Bripda D, anggota Polres Wonogiri yang terlibat kasus pemerasan. Momen penembakannya bak film action, disertai kejar-kejaran.
Sebuah minibus menabrak 3 pejalan kaki, 4 pemotor, hingga warung kelontong di Jalan Raya Bogor-Sukabumi. Satu orang tewas dalam kecelakaan itu, 7 luka-luka.
Sejumlah kejadian viral di Jawa Barat membetot perhatian publik. Oknum ASN menggebrak ambulans hingga aksi seseorang joget 'telanjang' saat dibangunkan sahur.
Video mobil Kijang Innova menjadi sasaran amukan warga Kota Malang. Kejadian ini terkait kasus tabrak lari yang dilakukan pengemudi. Berikut kronologinya.