Satgas Pangan Polda Metro Jaya melakukan sidak Minyakita ke Pasar Kemayoran. Di lokasi, ditemukan Minyakita ukuran 1 liter tapi isinya hanya 800 mililiter.
Keributan antarpedagang daging ayam terjadi di Pasar Wates, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pagi ini. Pemicunya karena masalah harga.
Surya, pedagang burung di Pasar Ayam Cirebon, tetap berjuang meski omzet menurun. Ia menjual burung untuk memenuhi kebutuhan keluarga dan menyalurkan hobi.
Pemkot Batu akan menggelar pasar takjil di Jalan Sultan Agung dan Stadion Brantas selama Ramadan, menggantikan kegiatan Car Free Day untuk mendukung UMKM.
Ribuan UMKM telah mendapatkan sertifikasi di 2025, memperkuat akses pasar dan daya saing. Pertamina mendukung pertumbuhan dan legalitas UMKM untuk pasar global.