Bawaslu luruskan soal kabar caleg NasDem di Sibolga ditangkap saat bagi-bagi uang ke rumah warga. Ternyata yang ditangkap bukan caleg melainkan timses.
Kanit Tipikor Polres Labuhanbatu, Sofyan Tampubolon dicecar hakim Pengadilan Tipikor Medan soal uang RP 100 juta dari Bupati nonaktif, Erik Adtrada Ritonga.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) akan mempertimbangkan jadwal ulang lelang frekuensi 700 MHz dan 26 GHz yang semula dilakukan bulan ini.