PT Gudang Garam (GGRM) menilai produk rokok elektrik kurang menjanjikan, lebih menyasar kelas menengah atas. Fokus pada varian sigaret kretek tangan (SKT).
Seorang pria bernama Ardi ditangkap setelah mencuri dua kotak amal di Masjid Bondongan, Bogor. Uang hasil curian digunakan untuk makan dan membeli rokok.
PT Gudang Garam berharap kebijakan cukai Sigaret Kretek Mesin (SKM) diterapkan sesuai kondisi ekonomi. Heru Budiman puji Menkeu baru Purbaya Yudhi Sadewa.