Anies menjenguk Tom Lembong di Rutan Cipinang setelah pemberian abolisi. Dia mengapresiasi Presiden Prabowo dan berharap Tom segera berkumpul dengan keluarga.
Sikap Anies berbeda saat debat pilpres kelima. Anies yang biasanya melempar serangan ke lawan, namun tampak kalem selamat debat berlangsung. Apa alasannya?
Aria Bima merespons pernyataan Anies yang menyinggung Presiden RI absen bertahun-tahun di sidang PBB. Ia mengatakan kritik boleh saja tapi harus argumentatif.
Eks Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan hadir di Semarang. Ia menyentil soal praktik bagi-bagi jabatan dan mengingatkan negara jangan berdagang dengan rakyat.