"Saat itu saya melihat langsung kondisi fasilitas layanan kesehatan di Papua, memang masih banyak yang susah mendapatkan fasilitas kesehatan," katanya.
Kapolri menunjuk Irjen Viktor Theodorus Sihombing sebagai Kapolda Bangka Belitung. Viktor, yang berpengalaman di bidang reserse, siap wujudkan kamtibmas aman.