Komandan Tim Komunikasi TKN, Budisatrio Djiwandono, mengatakan penyediaan makan untuk masyarakat menjadi bukti Prabowo paham hal strategis hidup mati bangsa.
Kuba tengah dilanda krisis pangan yang menyebabkan warga di sana kelaparan. Dulu, negara komunis ini kerap bagi-bagi makan siang gratis untuk warganya.